get app
inews
Aa Text
Read Next : Gabung Honda Team Asia, Pembalap asal Gunungkidul Naik Kasta Mentas ke Moto3 2026

32.426 Wisatawan Serbu Gunungkidul saat Libur Natal 2022

Senin, 26 Desember 2022 - 10:42:00 WIB
 32.426 Wisatawan Serbu Gunungkidul saat Libur Natal 2022
Ribuan wisatawan menyerbu Gunungkidul saat libur Natal ini. (Foto : Antara)

"Pengunjung atau wisatawan untuk jaga keamanan dan ketertiban diri masing-masing, patuhi rambu-rambu peringatan yang ada dan anjuran dari petugas," ucapnya.

Dinas Perhubungan Kabupaten Gunungkidul telah menyiapkan 10 pos pelayanan selama libur Natal dan Tahun Baru 2022  di jalur wisata dan objek wisata.

"10 pos pelayanan ini berada di Hargodumilah, Patuk, Bundaran Siyono, Terminal Semin, serta lima pos di jalur wisata pantai. Pos pemantauan akan berlangsung pada 24 Desember 2022 hingga 1 Januari 2023," kata Kepala Dishub Gunungkidul Rakhmadian Wijayanto. 

Pos juga didirikan di depan Pasar Argosari Wonosari dan Pantai Pulang Sawal untuk pemantauan parkir. "Kami juga menyiagakan pos data dan aduan Area Traffic Control System (ATCS) serta fasilitas jalan juga disiapkan," ujar Rakhmadian.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut