8 Pasien Covid-19 di Kulonprogo Meninggal saat Jalani Isolasi Mandiri
Kamis, 01 Juli 2021 - 17:17:00 WIB

Sementara itu, Direktur RSUD Nyi Ageng Serang Hunik Rimawati mengatakan, stok oksigen di rumah sakitnya dalam empat hari terakhir cukup minim. Ini tidak lepas dari meningkatkan pasien Covid-19 yang menjalani perawatan.
Pihak rumah sakit sudah berkoordinasi dengan distributor unruk mendapatkan pasokan 20-25 tabung. Manajemen juga terus melakukan penataan kebutuhan oksigen dengan ketersediaan oksigen.
“Ada 24 pasien yang butuh oksigen, sehingga stok yang ada harus ditata agar cukup,” katanya.
Editor: Kuntadi Kuntadi