get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif ke Gunungkidul Ini Jadi Favorit Wisatawan Lokal, Cocok untuk Weekend Trip

Begini Keindahan Kebun Bunga di Pantai Samas Yogyakarta

Selasa, 15 Desember 2020 - 11:42:00 WIB
 Begini Keindahan Kebun Bunga di Pantai Samas Yogyakarta
Begini indahnya kebun bunga di Pantai Samas, Bantul, DIY. (Foto: Instagram @Aldanjalanjalan)

JAKARTA, iNews.id - Jika ada suka berwisata, Yogyakarta sangat tepat untuk dikunjungi. Di Kota Gudeg ini, banyak lokasi wisata yang keren dan instagenik seperti Kebun Bunga Pantai Samas

Terlihat dari unggahan foto Instagram Aldanjalanjalan, Selasa (15/12/2020), kebun bunga yang tak memiliki nama yang spesifik ini terletak di kawasan Pantai Samas.

Pantai Samas sendiri berada di Desa Srigading, Kecamatan Sanden, Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Rute yang diambil cukup mudah yakni melalui Kota Bantul ke arah Pantai Samas. Sesuai namanya, destinasi wisata ini terlihat banyak bunga bermekaran dengan warna-warna yang indah. Paling menonjol adalah adanya bunga matahari dengan jumlah yang sangat banyak.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut