Covid-19 Terkendali, Bupati Bantul Usul Uji Coba Pembukaan Destinasi Wisata Ditambah
Rabu, 22 September 2021 - 14:05:00 WIB
"Kebersihan, kesehatan, keamanan dan kenyaman lingkungan terus akan ditingkatkan di obyek wisata sehingga nanti obyek-obyek wisata dapat terus tersertifikasi CHSE sehingga wisatawann aman dan nyaman" kata Bupati.
Pemkab Bantul juga terus mempromosikan potensi wisata yang ada, salah satunya objek wisata Mangunan yang pernah peraih Anugrah Wisata Indonesia tahun 2017 kategori obyek wisata surga tersembunyi terpopuler di Indonesia.
“Saya tidak bosan-bosan untuk mempromosikan kawasan Mangunan ini, bagi yang ingin mencicipi emperane surga bisa berkunjung ke Mangunan ini" kata bupati.
Editor: Kuntadi Kuntadi