get app
inews
Aa Text
Read Next : 20 Oleh-oleh Khas Lombok, Camilan hingga Kerajinan Tangan

Deretan Contoh Kerajinan Berbasis Media Campuran, Mana yang Pernah Kamu Buat?

Jumat, 12 Agustus 2022 - 11:28:00 WIB
Deretan Contoh Kerajinan Berbasis Media Campuran, Mana yang Pernah Kamu Buat?
Contoh Kerajinan Berbasis Media Campuran. Ilustrasi kerajinan limbah keras anorganik (Foto: Istimewa)

5.Wayang 

Di beberapa daerah di Indonesia, wayang biasa terbuat dari kain atau kayu. Dengan demikian, wayang jenis wayang golek, kulit, suket menjadi sejumlah contoh kerajinan yang berbasis media campuran.

Selain benda-benda tersebut, sejumlah contoh kerajinan yang berbasis media campuran adalah guci, sandal, mainan, boneka, bolpoin, diorama, keris, kujang, hiasan gantung, sapu, pigura, patung, dan lain sebagainya.

Nah, itulah beberapa kerajinan berbasis media campuran yang sering kita jumpai. Sangat menarik untuk dibuat, bukan?

Editor: Komaruddin Bagja

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut