get app
inews
Aa Text
Read Next : TKI asal Cirebon Tewas Dikeroyok di Korsel, Luka 3 Tusukan

Makin Tegang, Korut Kirim 180 Pesawat Militer di Dekat Perbatasan dengan Korsel

Jumat, 04 November 2022 - 15:57:00 WIB
 Makin Tegang, Korut Kirim 180 Pesawat Militer di Dekat Perbatasan dengan Korsel
Korsel mengerahkan puluhan jet tempur merespon aksi Korut yang menerbangkan seratus lebih pesawat militer di perbatasan. (Foto ilustrasi : Reuters)

Peristiwa ini berlangsung saat militer Korsel dan Amerika Serikat (AS) menggelar latihan udara besar-besaran Vigilant Storm melibatkan ratusan pesawat militer. 

Sebanyak 240 pesawat Korsel berpartisipasi dalam latihan tersebut, sisanya dikerahkan menjaga perbatasan.

Insiden yang terbaru setelah bulan lalu 10 jet tempur Korut melakukan manuver serupa. Pada Kamis lalu Korut menembakkan tiga rudal balistik, salah satunya adalah rudal canggih ICBM. Pada Kamis malam hingga Jumat dini hari militer Pyongyang menembakkan lebih dari 80 peluru artileri ke laut perbatasan kedua negara.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut