get app
inews
Aa Text
Read Next : Resepsi Pernikahan Warga di Semarang Digelar di Tengah Banjir

Erina Gudono Jalani Upacara Langkahan, Minta Restu Menikah ke Kakaknya

Jumat, 09 Desember 2022 - 10:55:00 WIB
Erina Gudono Jalani Upacara Langkahan, Minta Restu Menikah ke Kakaknya
GKR Hemas dan GKBRAy Adipati Paku Alam hadir dalam prosesi pernikahan Erina Gudono. Pada Jumat (9/12/2022) hari ini mulai digelar sejumlah upacar adat salah satunya adalah upacara langkahan. (Foto : MPI/erfan erlin)

Sebelum melaksanakan adat langkahan, Erina terlebi dulu meminta izin dan doa kepada sang ibunda Sofiatun Gudono. Keharuan nampak menyeruak dalam prosesi meminta izin ini.

Setelah itu, Erina melakukan hal serupa kepada kedua kakaknya. Secara bergantian Erina memohon izin pertama kepada Allen baru kemudian kepada Nisa Gudono. "Saya doakan akad nikah Erina besok bisa berjalan lancar," ucap Allen ketika dimintai izin Erina. 

Ada sejumlah tokoh yang mendampingi prosesi itu. Mereka di antaranya istri Sri Sultan Hamengku Buwono X, Gusti Kanjeng Ratu (GKR) Hemas; istri Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya (KGPAA) Paku Alam X, GKBRAy Adipati Paku Alam; dan istri Menteri Sekretaris Negera Pratikno, Siti Farida Pratikno. 

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut