get app
inews
Aa Text
Read Next : Jelang Pemakaman Pakubuwono XIII, Warga Berdatangan ke Kompleks Makam Raja-Raja di Imogiri

Sukses Kembangkan Nanas Bagong, Bripka Tri Asih Dorong Petani Manfaatkan Lahan Kosong

Rabu, 06 Januari 2021 - 10:03:00 WIB
Sukses Kembangkan Nanas Bagong, Bripka Tri Asih Dorong Petani Manfaatkan Lahan Kosong
Bhabinkamtibmas Murtigading, Sanden, bantul, Bripka Tri Asih sukses kembangkan nanas bagong di halaman rumahnya. (foto: iNews.id/Trisna Purwoko)

Menurutnya buah Nanas Bagong memiliki ukuran lebih besar dari nanas biasanya. Satu buah ukurannya bisa mencapai lima kilogram. Buah ini juga memiliki daging yanag lebih tebal dengan rasa yang manis.  

“Selain dagingnya besar, rasanya manis dan baunya wangi,” katanya.   

Untuk mengembangkan tanaman ini, cukup dengan penyiraman dan diberikan pupuk kandang. Tanaman ini butuh hidup di tanah basah, dan tidak harus disiram setiap hari. Meski begitu saat berbunga, Tri Asih juga mmeberikan pupuk kimia meski jumlahnya sangat terbatas.   

“Dari tanam sampai berbuah siap panen hanya sekitar Sembilan bulan, perawatannya juga mudah,” katanya. 

Tri Asih kini mendorong dan menginisiasi warga untuk menanam buah nanas ini di pekarangan rumah yang kosong. Buah nanas ini memiliki bobot hingga 5 kilogram dengan harga Rp10.000/kilogram. Nilai ekonomisnya cukup tinggi dan bisa untuk meningkatkan pendapatan keluarga.  

Editor: Kuntadi Kuntadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut