Update Covid-19 DIY 14 Januari: Tambah 291 Jadi 16.092 Kasus
Kamis, 14 Januari 2021 - 16:45:00 WIB
“Hari ini ada delapan pasien yang meninggal sehingga total ada 349 pasien,” katanya.
Pasien meninggal ini empat dari Kota Yogyakarta, yakni perempuan (61), laki-laki (55), laki-laki (64) dan perempuan (61). Sedangkan empat lainnya dari Bantul, dengan rincian laki-laki (44), laki laki (55), perempuan (65) dan laki-laki (59).
Berty mengatakn untuk tempat tidur critical dari ketersediaan 76 terpakai 59 dan tersisa 17 tempat tidur. Sedangkan untuk nopn critical dari 652 dipakai 616 dan tersisa 36.
Editor: Kuntadi Kuntadi