Update Covid-19 DIY 8 Maret: Positif Tambah 167 Jadi 29.154 Kasus
Senin, 08 Maret 2021 - 21:03:00 WIB
“Pasien sembuh dari Sleman hari ini tercatat ada 90 orang,” katanya.
Hari ini gugus tugas juga mencatat ada enam pasien Covid-19 meninggal dunia, sehingga total ada 713 kasus. Pasien meninggak ini dua dari Kabupaten Bantul, perempuan (48) dan laki-laki (60). Sedangkan dari Sleman ada tiga, laki-laki (60), laki-laki (66) tahun dan perempuan (35). Satu lagi berasal dari Gunungkidul laki-laki (35).
Editor: Kuntadi Kuntadi