Lantaran api terlanjur membesar, upaya ini tidak membuahkan hasil. Pemadam akirnya dilakukan petugas pemadam kebakaran bersama dengan BPBD Bantul dan para relawan. Selang beberapa menit kemudian api berhasil dipadamkan.
“Diduga disebabkan obat nyamuk, karena sebelum pergi korban membakar di dalam kamar dan lupa dimatikan,” katanya.
Editor : Kuntadi Kuntadi
Artikel Terkait