get app
inews
Aa Text
Read Next : Aktivitas Merapi Terus Meningkat, BNPB Minta Warga 3 Kabupaten di Jateng Waspada

Dalam Sepekan, Gunung Merapi Keluarkan 49 Kali Guguran Lava

Selasa, 18 Mei 2021 - 06:34:00 WIB
 Dalam Sepekan, Gunung Merapi Keluarkan 49 Kali Guguran Lava
Pemandangan Gunung Merapi yang sedang mengeluarkan lava pijar terlihat dari Wonorejo, Hargobinangun, Pakem, Sleman, DIY, Senin (18/1/2021). (Foto: Antara/Andreas Fitri Atmoko)

Volume kubah lava yang berada di sektor barat daya berdasarkan hasil analisis foto sebesar 1.160.000 meter kubik dengan laju pertumbuhan 11.500 meter kubik per hari, sedangkan analisis morfologi area puncak Merapi berdasarkan foto dari sektor tenggara pada 16 Mei terhadap 6 Mei 2021 menunjukkan perbedaan tinggi kubah tengah sebesar dua meter.

Deformasi atau perubahan bentuk tubuh Gunung Merapi yang dipantau dengan menggunakan EDM dan GPS pada minggu ini menunjukkan adanya laju pemendekan jarak sebesar 0,7 cm per hari.

"Tidak dilaporkan terjadi lahar maupun penambahan aliran di sungai-sungai yang berhulu di Merapi," kata dia.

Editor: Ainun Najib

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut