Gereja, Pusat Perbelanjaan dan Destinasi Wisata Akan Diperketat saat Libur Natal dan Tahun Baru
Rabu, 27 Oktober 2021 - 12:39:00 WIB
Menurutnya, berbagai kebijakan tersebut diharapkan tidak mengganggu jalannya roda perekonomian serta aktivitas masyarakat bisa berjalan sebagaimana mestinya.
Dia juga meminta kepada Kemenparekraf untuk memastikan destinasi wisata lokal tetap berjalan serta kepada Kemendag agar supply bahan pokok tetap terjaga pada akhir tahun.
"Yang harus kita pertimbangkan betul, bagaimanapun ketatnya, konservatifnya kita menerapkan berbagai macam ketentuan dalam rangka menghambat dan mencegah penularan Covid-19, tetapi ekonomi kita harus tetap bergerak," katanya.
Editor: Ainun Najib