Jaga Kelestarian Alam, 14 Pasang Pengantin Tebar Benih Ikan di Sungai Tinalah Kulonprogo
Jumat, 22 Juli 2022 - 16:22:00 WIB
“Ikan yang ditebar adalah ikan yang bukan predator,” katanya.
Kepala Kantor Kemenag Kulonprogo, Wahib Jamil mengatakan, tebar benih ikan sebagai implementasi dalam beragama. Sedekah ikan ini bisa mendatangkan rejeki yang berlimpah, menghapuskan dosa, dan tolak balak.
“Tebar benih ikan ini juga menjadi media untuk menjaga lingkungan. Ini merupakan andil yang besar bagi pasangan pengantin dalam meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan hidup,” ujarnya.
Editor: Kuntadi Kuntadi