Marak Kasus Kejahatan Jalanan di Sleman, Bupati: Orang Tua Harus Awasi Anaknya
Selasa, 17 Januari 2023 - 14:37:00 WIB
Pemkab Sleman masih memberlakukan Instruksi Bupati Nomor 13/Instr/2022 tentang jam malan untuk anak yakni pukul 22.00 WIB. Aturan ini diberlakukan salah satunya untuk menghindarkan anak-anak di Sleman dari tindak kejahatan jalanan.
”Saya minta pelaksanaan inbup ini diperkuat lagi. Orang tua harus ikut terlibat mengawasi," katanya.
Editor: Kuntadi Kuntadi